Resep Membuat Bakso Sapi Kenyal yang Cepat

Aneka koleksi resep bakso Terbaik.



Bakso Sapi Kenyal.

Bakso Sapi Kenyal


Kamu dapat dengan mudah membuat Bakso Sapi Kenyal menggunakan 10 bahan dan 7 langkah kerja yang cepat.

Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat Bakso Sapi Kenyal :

Langkah-langkah untuk membuat Bakso Sapi Kenyal :

  1. Haluskan daging beserta bawang merah dan bawang putih goreng menggunakan food processor. (Kenapa harus dingin, Mom? Karena bikin bakso kalo adonan ga dingin akan jd lembek, dan buat saya jatuhnya amis. Gaperlu dibekukan, cukup simpan di kulkas sebelum diolah😊).
  2. Tambahkan es batu, giling lagi sampai tercampur. Lalu masukkan semua bahan dan yang terakhir putih telurnya. Kalau sudah halus dan tercampur, adonan disimpan di freezer/kulkas selama 10-15 menit supaya tetap dingin dan kenyal. Ingat ya, Mom, jangan skip tahap ini krn saya pernah keburu2 dan ngentengin, jd ga kenyal dan amis jatuhnya😌😅.
  3. Sambil menunggu, kita didihkan air di panci besar, kalau api sudah mendidih, kecilkan api, super kecil saja..
  4. Keluarkan adonan. (Boleh pakai sarung tangan, boleh tidak, asalkan tangan bersih ya Moms😊). Basahi telapak tangan dan sendok. Ambil adonan, lalu bulatkan dengan cara digenggam dan dibulatkan melalui celah ibu jari&telunjuk. Sendok, dan masukkan ke air..
  5. Btw, bisa diisi telur rebus juga ya Moms buat bikin bakso telur😊.
  6. Masak bakso sampai bakso mengambang ke permukaan dan warna berubah sempurna, lalu tiriskan🤗.
  7. Ini dalemnya yah, Moms, kenyal🤗🥰😍.